Saya mau share tutorial Memasang navigasi Breadcrumb di blog. Navigasi breadcrumb adalah suatu bentuk navigasi konten blog kita sedemikian rupa sehingga bisa membantu pengunjung lebih mudah untuk menjelajah konten blog. Langsung saja bagi sobat yang ingin memasangnya ikuti tutorial di bawah ini.
- Login ke Blogger.com
- Kemudian masuk Rancangan » Edit HTML
- Centang Expand Template Widget
- Lalu cari kode <b:if cond='data:post.title'> ( Untuk memudahkan pencarian gunakan tombol F3 ). Jika kode tersebut ada dua pilih yang pertama.
- Kemudian Copy dan Paste kode dibawah ini dan letakkan kode tersebut di bawah kode <b:if cond='data:post.title'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<div class='breadcrumb'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag'>Home</a> »
<b:if cond='data:post.labels'>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a>
<b:if cond='data:label.isLast != "true"'>,</b:if>
</b:loop>
»
</b:if>
<data:post.title/>
</div>
</b:if>
- Kemudian cari kode ]]></b:skin> dan letakkan kode dibawah ini diatas kode ]]></b:skin>
.breadcrumb {
padding:5px 5px 5px 0px;
margin: 0px 0px 10px 0px;
font-size:90%;
line-height: 1.2em;
border-bottom:3px double #e6e4e3;
}
- Terakhir Simpan.
Selamat mencoba :)):))
0 Komentar untuk "Memasang navigasi Breadcrumb di blog"