iPad 2 WiFi + 3G, Layar 9.7 inci Dengan CPU Dual-Core 1GHz

Apple,iPad,Tablet,iOS
Apple memang dikenal dengan produk - produk smartphone dan tabletnya yang kelas menengah keatas, tidak sedikit kejutan yang diberikan oleh Apple melalui iPhone dan iPad nya. Nah, kali ini kita akan coba mengulas tentang salah satu iPad nya, yaitu iPad 2 WiFi + 3G. Dari namanya kita sudah tahu, kalau tablet ini sudah mendukung jaringan 3G dan WiFI, lantas, apa saja kah keunggulan lainnya?

Bodi nya terbilang sangat tipis dengan bentangan dimensi 241.2 x 185.7 x 8.8mm dan memiliki bobot seberat 607gram, Ukuran layarnya cukup besar, dengan 9.7 inci beresolusi 768 x 1024 pixels dengan dukungan teknoloi LED-backlit IPS LCD, kapasitif yang dapat menampilkan 16 juta warna. Seperti biasa, Apple tidak menyediakan memori eksternal, namun sudah terbenam memori penyimpanan internal yang cukup besar, yaitu 16GB, 32GB dan 64GB.

di bagin kamera memang sepertinya iPad 2 WiFi + 3G ini tidak begitu ingin bersaing, dibelakang hanya terdapat kamera 0.7 MP dengan resolusi 960 x 720 pixels dan di depan bodinya terdapat kamera VGA. Sistem Operasi nya mengggunakan iOS 4, yang sekarang sudah tersedia untuk upgrade ke iOS 6.0. Dapur pacunya, Apple menanamkan processor Dual-core berkecepatan 1 GHz Cortex-A9 dengan chipset Apple A5 dan RAM 521MB. Untuk grafis nya sendiri, iPad ini mempecayakannya kepada GPU PowerVR SGX543MP2.

iPad yang hadir dengan pilihan warna hitam dan putih ini memiliki fitur TV-Out juga, jadi anda dapat menyaksikan acara kesayangan anda dimana pun dan kapan pun. Fitur - Fitur lainnya yang tersedai adalah Facebook, Twitter, Document viewer, iCloud cloud service dan lain - lain.

Harga iPad 2 WiFi + 3G (16GB)

Harga Baru : Rp.5.750.000,-
Harga Bekas : Rp.-
Jual Kembali : Rp.-

Spesifikasi iPad 2 WiFi + 3G :

UMUM
Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
Slot SIM Micro-SIM

BODI
Dimensi 241.2 x 185.7 x 8.8mm
Berat 607gram

LAYAR
Tipe Layar LED-backlit IPS LCD, capacitive touchscreen, 16 juta jenis warna
Ukuran Layar 768 x 1024 pixels, 9.7 inchi (~132 ppi pixel density)
Multitouch Ya
Proteksi Layar Scratch-resistant glass, oleophobic coating

SOUND
Alert types N/A
Loudspeaker Ya
3.5mm jack Ya

MEMORI
Memori Eksternal Tidak Tersedia
Memori Internal 16/32/64 GB storage, 512 MB RAM

KONEKTIVITAS
GPRS Ya
EDGE Ya
Speed HSDPA, 14.4 Mbps; HSUPA, 2 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band
Bluetooth Ya, v2.1 with A2DP, EDR
USB Ya, v2.0

KAMERA
Kamera Primer 0.7 MP, 960 x 720 pixels
Video Ya, 720p@30fps
Kamera Sekunder, VGA

FITUR
Sistem Operasi iOS 4, tersedia Upgrade ke iOS 6.0
CPU Dual-core 1 GHz Cortex-A9 Chipset Apple A5
GPU PowerVR SGX543MP2
Sensors Accelerometer, gyro, compass
Messaging iMessage, Email, Push Email, IM
Browser HTML (Safari)
Radio Tidak Ada
GPS Ya, with A-GPS support
Java Tidak Ada
Pilihan Warna Hitam, Putih
Fitur Lain :
- iCloud cloud service
- Twitter and Facebook integration
- Maps
- Audio/video player/editor
- Image viewer/editor
- Voice memo
- TV-out
- Document viewer
- Predictive text input

BATERAI
Non-removable Li-Po 6930 mAh battery (25 Wh)
Stand-by Up to 720 h
Talk time Up to 9 h
Share:

0 comments:

Posting Komentar