Huawei MediaPad 7 Vogue Siap Dirilis Dengan Prosesor Quad Core 1,2 GHz
Huawei dipastikan akan mengarungi tahun 2013 dengan tablet baru mereka di ranah tablet 7 inchi. Hal ini terkuak dengan kabar akan dirilisnya tablet dengan nama MediaPad 7 Vogue ini. Berita ini tekuak dari salah satu twit dengan username @evleaks, Dalam Twit tersebut, disebutkan juga spesifikasi yang dibawa oleh MediaPad 7 Vogue ini dengan ikut disetakan juga gambarnya.
Masih dikutip dari @
0 comments:
Posting Komentar