Advan Vandroid T5-A, Tablet Android ICS 8 inci Dengan CPU Dual-Core 1GHz Dan Dual Kamera


Advan,Android,Tablet

Advan memang tidak henti - hentinya memberikan kejutan kapada masyarakat Indonesia. Advan telah banyak menciptakan produk - produk tablet yang perlu diperhitungkan, salah satunya adalah Advan Vandroid T5-A, Tablet ini berukuran layar 8 inci dengan asupan CPU Dual-Core di dalamnya. Tablet ini berjalan di sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich.

Kapasitas penyimpanan internal nya agak kecil, yaitu 4GB, namun tenang saja, karena anda dapat mengekspansinya hingga 32GB dengan microSD. Di sektor performa, Tablet ini di benamkan processor Qualcomm Snapdragon S4 dual core 1 GHz dan untuk menambaha daya dobrak performa, telah di sematkan RAM sebesar 512MB.

Advan,Android,Tablet
Layar nya berukuran 8 inci TFT kapasitif dengan resolusi 1024 x 768 piksel yang bias merespon 5 point sentuhan jari. Jaringannya sendiri medukung 2G (GSM 900 / 1800) dan 3G (UMTS 2100), tedapat juga Wi-Fi 802,11 b/g untuk cara lain mengakses internet. Sedangkan daya baterainya berdapay 3500 mAh.

Harga Advan Vandroid T5-A

Harga yang ditawarkan relatif murah, yaitu kisaran Rp.1.700.000,- saja.


  • Layar 8 inci 1024 x 768, TFT Capacitive Touchscreen
  • CPU Qualcomm Snapdragon S4 dual core 1 GHz
  • RAM 512MB
  • Storage 4GB
  • microSD up to 32GB
  • Android 4.0 Ice Cream Sandwich
  • Dual kamera
  • 2G (GSM 900 / 1800)
  • 3G (UMTS 2100) 
  • Battery 3500 mAh
Share:

0 comments:

Posting Komentar