Libster Award 2013

Award Ke 2
Dari Penyuluh Perikanan
Libster Award 2013
Dari M4RN35

Libster Award 2013 adalah sebuah award sekaligus anugerah yang sangat bermanfaat buat kelangsungan Aditya Blogs yang diberikan oleh Bapak yang mengelola Blog Penyuluh Perikanan dan sobat M4RN35, Terima kasih saya ucapkan atas pemberian Award ke dua ini.
Award ini merupakan Award yang diberikan secara berantai dan berhubung saya repot banget buat memilih siapa yang berhak menerima Award ini maka dari itu saya hanya memberikan Award ini kepada siapa saja yang sering berkunjung ke blog saya ini untuk menerima dan mengambil Award ini.
Silahkan bagi anda yang berkenan untuk mengambil Award ini dan bagi siapa saja yang mengambil Award ini harap konfirmasi saya pada kolom komentar di bawah postingan ini dan selamat saya ucapkan kepada anda yang mau dan berminat mengambil Award ini.

Salam sukses selalu
Admin Aditya Blogs 
Share:

0 comments:

Posting Komentar