Google Glass Hadir Tahun 2013, Berikut Perkiraan Harganya
Google kali ini menjadi sorotan ketika rumor mengenai Google Glass menyeruak kembali ke permukaan. Kali ini berita hadir dari situs The Verge yang menuliskan bahwa mereka berhasil menemukan kapan waktu yang akan dipilih Google untuk merilis produk super unik tersebut.
Kacamata Pintar buatan Google ini seakan menarik perhatian manakala kecanggihan yang dimilikinya hadir dalam berbagai versi
0 comments:
Posting Komentar