Bobol PayPal, Remaja Ini Dipenjara 18 Bulan
Christopher Weatherhead (guardian)
Inggris - Seorang hacker yang berhasil membobol situs PayPal kini sudah ditindak secara hukum. Peretas berusia 22 tahun itu harus rela mendekam 18 bulan di balik jeruji.Remaja tersebut bernama Christopher Weatherhead. Dia juga diketahui tergabung dalam kelompok peretas Anonymous yang berada di Inggris.Aksi Weatherhead berawal dari gerakan Operation Payback
0 comments:
Posting Komentar