Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal - LintasCinta.COM - Alhamdulillah update lagi kali ini akan berbagi informasi Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal., Sebelumnya berbagi [Tips Memilih Lipstik dengan Baik].
Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal - Pasti Anda setuju bahwa alis merupakan pembingkai wajah. Namun masih banyak wanita yang tidak peduli dengan bentuk alis mereka. Mendapatkan bentuk alis yang ideal memang bukanlah hal yang mudah.
Jika ingin memiliki alis yang proporsional, Anda harus belajar bagaimana cara membentuk alis yang ideal. Selain itu, Anda juga perlu tahu dasar-dasarnya. Inilah tips dari ahli penata alis Make Up For Ever, Agustin Puji, saat diwawancarai di Plaza Indonesia, Jakarta, belum lama ini.
Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal
1. Datang ke Ahlinya
Untuk pertama kalinya ingin membentuk alis, jangan ambil risiko dengan mencukurnya sendiri. Anda sebaiknya datang ke orang yang ahli, seperti salon atau ke butik-butik kecantikan yang memiliki tenaga ahli. Ketika profesional membentuk alis Anda, minta mereka mengajarkannya untuk Anda.
2. Mengetahui Ukurannya
Setelah Anda tahu bagaimana cara membentuk alis dari orang yang ahli, maka akan lebih mudah bagi Anda untuk membentuk alis Anda di rumah nantinya. Pembentukan yang kedua lebih mudah, karena Anda tinggal mengikuti alis yang sudah dibentuk sebelumnya. Untuk aturannya, Agustin memberikan arahannya, "panjang alis tidak boleh melebihi suduh mata bagian luar. Panjangnya ke depan tidak boleh melebihi sudut mata bagian dalam."
3. Memiliki Alat-alat Pembentuk Alis
Anda membutuhkan alat-alat khusus untuk membentuk alis. Siapkan cukuran alis, gunting dan pinset atau tweezer. "Alis wanita beda-beda. Ada wanita yang alisnya tumbuhnya ke bawah, sehingga harus digunting. Kalau teksturnya tebal butuh pinset atau tweezer. Hal itu karena kalau tidak dicabut akan menghasilkan titik-titik hitam seperti pria yang after shaving," ungkap Agustin.
4. Menebalkan Alis
Agar alis terbentuk dan lebih tebal, Anda membutuhkan pensil alis untuk mengisi kekosongan yang Anda. Saat ini banyak produk untuk mengisi kekosongan alis seperti pensi alis, liquid atau yang bertekstur seperti eyeshadow.
5. Sesuaikan dengan Warna Rambut
Agar hasilnya tidak terlihat aneh, Anda harus menyesuaikan warna alis dengan warna rambut Anda. "Kita bikin alis harus cari warna paling deket dengan warna rambut. Ada alinya coklat padahal warna rambutnya hitam, jadi keliatan tidak cocok," ujar wanita yang sekolah make-up di Prancis itu.
Agustin menjelaskan, warna pensil alis yang paling cocok untuk wanita Indonesia, yang kebanyakan memiliki rambut hitam atau hitam kecoklatan atau kemerahan adalah warna kelabu. [Sumber Wartawan Wolipop].
Demikian informasi Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal semoga bermanfaat buat anda semuanya.
Description: Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal Rating: 4.5
Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal - Pasti Anda setuju bahwa alis merupakan pembingkai wajah. Namun masih banyak wanita yang tidak peduli dengan bentuk alis mereka. Mendapatkan bentuk alis yang ideal memang bukanlah hal yang mudah.
Jika ingin memiliki alis yang proporsional, Anda harus belajar bagaimana cara membentuk alis yang ideal. Selain itu, Anda juga perlu tahu dasar-dasarnya. Inilah tips dari ahli penata alis Make Up For Ever, Agustin Puji, saat diwawancarai di Plaza Indonesia, Jakarta, belum lama ini.
Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal
1. Datang ke Ahlinya
Untuk pertama kalinya ingin membentuk alis, jangan ambil risiko dengan mencukurnya sendiri. Anda sebaiknya datang ke orang yang ahli, seperti salon atau ke butik-butik kecantikan yang memiliki tenaga ahli. Ketika profesional membentuk alis Anda, minta mereka mengajarkannya untuk Anda.
2. Mengetahui Ukurannya
Setelah Anda tahu bagaimana cara membentuk alis dari orang yang ahli, maka akan lebih mudah bagi Anda untuk membentuk alis Anda di rumah nantinya. Pembentukan yang kedua lebih mudah, karena Anda tinggal mengikuti alis yang sudah dibentuk sebelumnya. Untuk aturannya, Agustin memberikan arahannya, "panjang alis tidak boleh melebihi suduh mata bagian luar. Panjangnya ke depan tidak boleh melebihi sudut mata bagian dalam."
3. Memiliki Alat-alat Pembentuk Alis
Anda membutuhkan alat-alat khusus untuk membentuk alis. Siapkan cukuran alis, gunting dan pinset atau tweezer. "Alis wanita beda-beda. Ada wanita yang alisnya tumbuhnya ke bawah, sehingga harus digunting. Kalau teksturnya tebal butuh pinset atau tweezer. Hal itu karena kalau tidak dicabut akan menghasilkan titik-titik hitam seperti pria yang after shaving," ungkap Agustin.
4. Menebalkan Alis
Agar alis terbentuk dan lebih tebal, Anda membutuhkan pensil alis untuk mengisi kekosongan yang Anda. Saat ini banyak produk untuk mengisi kekosongan alis seperti pensi alis, liquid atau yang bertekstur seperti eyeshadow.
5. Sesuaikan dengan Warna Rambut
Agar hasilnya tidak terlihat aneh, Anda harus menyesuaikan warna alis dengan warna rambut Anda. "Kita bikin alis harus cari warna paling deket dengan warna rambut. Ada alinya coklat padahal warna rambutnya hitam, jadi keliatan tidak cocok," ujar wanita yang sekolah make-up di Prancis itu.
Agustin menjelaskan, warna pensil alis yang paling cocok untuk wanita Indonesia, yang kebanyakan memiliki rambut hitam atau hitam kecoklatan atau kemerahan adalah warna kelabu. [Sumber Wartawan Wolipop].
Demikian informasi Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal semoga bermanfaat buat anda semuanya.
Description: Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal Rating: 4.5
0 Komentar untuk "Tips Memiliki Bentuk Alis Yang Ideal"