Efek - efek Tulisan Pada Blog

 
Mungkin sobat bosan dengan tulisan postingan sobat yang itu - itu saja. Ok, disini saya mau memberikan ilmu yaitu membuat efek - efek pada tulisan di postingan blog. Mungkin efek ini sudah biasa sobat temui tapi tak salahnya untuk di share bagi blogger pemula.hehehe. Berikut Contoh tulisan dan caranya.
  • Tulisan Tebal
Contoh : Saeful13 blog
Kode    : <b>Disini Sobat Simpan Tulisannya</b>

  • Tulisan Miring
Contoh : Saeful13 blog
Kode     : <i>Disini Sobat Simpan Tulisannya</i>
  • Tulisan Bergaris Bawah
Contoh : Saeful13 blog
Kode    : <u>Disini Sobat Simpan Tulisannya</u>
  • Tulisan Yang Dicoret
Contoh  : Saeful13 blog
Kode     : <s>Disini Sobat Simpan Tulisannya</s>
  • Tulisan Yang ada Bordernya.
Contoh  : Saeful13 blog
Kode     : <span style="border: 1px dashed #0000">Disini Sobat Simpan Tulisannya</span>
  • Tulisan Superscript
Contoh : Saeful13 blogTM

Kode    : <sup>Disini Sobat Simpan Tulisannya</sup>
  • Tulisan Subscript
Contoh : Saeful13 blog

Kode    : <sub>Disini Sobat Simpan Tulisannya</sub>
  • Tulisan Berwarna
Contoh : Saeful13 blog
Kode    : <span style="color:#0f0">Disini Sobat Simpan Tulisannya</span>
  • Tulisan Seperti Stabilo
Contoh : Saeful13 blog
Kode    : <span style="color:#0f0">Disini Sobat Simpan Tulisannya</span>
  • Tulisan Berkedip
Contoh : Saeful13 blog

Kode    : <blink>Dsini Sobat Simpan Kodenya</blink> 
Itulah efek - efek tulisan pada blog. Semoga bermanfaat...
0 Komentar untuk "Efek - efek Tulisan Pada Blog"